Yesus Harapan
Rabu, 08 April 2020
Edit
Di saat ku lemah tak berdaya, dan jiwaku letih menantikan harapan, Kau ulurkan tangan kasihMu.
Yesus, Kau tempat ku berharap, hatiku percaya, Kau Penolongku, kekuatanku.
Yesus, Kau tempat ku berharap, hatiku berserah, Kau Penolongku, pengharapanku, Yesus.
Di saat ku tak mampu bertahan, dan seakan pertolonganku tak kunjung datang, Kau menyentuhku dengan kasihMu.
Yesus Harapanku.
SetiaMu melebihi segalanya, segalanya. Dan kasihMu memenuhi hidupku, hidupku.
Kau Penolongku, kekuatanku. Kau Penolongku, pengharapanku, Yesus.
Yesus, Kau tempat ku berharap, hatiku percaya, Kau Penolongku, kekuatanku.
Yesus, Kau tempat ku berharap, hatiku berserah, Kau Penolongku, pengharapanku, Yesus.
Di saat ku tak mampu bertahan, dan seakan pertolonganku tak kunjung datang, Kau menyentuhku dengan kasihMu.
Yesus Harapanku.
Kau Penolongku, kekuatanku. Kau Penolongku, pengharapanku, Yesus.